Iklan PPC atau pay per klik atau iklan yang dibayar per klik adalah salah satu cara yang banyak digunakan untuk menjual produk affiliate

Dan berikut ada beberapa tips yang dapat anda gunakan agar hasil iklan bisa lebih baik

Langkah pertama, buatlah link pada situs yang memiliki tema yang berhubungan dengan produk affiliate . Ilmu dasar marketing yang harus kita tahu adalah bahwa produk yang akan kita tawarkan harus terhubung dengan konsumen yang tepat. Dengan menempatkan iklan pada website yang tepat bukan hanya mendapatkan traffic yang tertarget namun juga ada kemungkinan besar terjadi sebuah penjualan

Langkah ke dua, pastikan link yang anda buat berhubungan dengan produk affiliate. Hindari membuat iklan yang tidak fokus, tidak ada yang lebih menjengkelkan pengunjung jika kita membuat bahasa iklan cara berhubungan seks namun ternyata mereka dibawa ketempat panduan blogging. Jika kata pengalihan tidak masuk akal…kemungkinan besar kita kehilangan angka penjualan secara permanen

Langkah ke tiga, sederhana dan tidak bertele-tele. Pengunjung iklan PPC biasanya langsung mencari hasil akhir, perhatikan juga waktu yang dimiliki pengunjung, buatlah halaman sesederhana mungkin agar pengunjung tidak lelah. Kombinasi kecepatan loading dan akses akan membantu pelanggan tidak lari untuk mencari informasi ditempat lain

Iklan PPC telah lama digunakan untuk menghasilkan uang di internet melalui program affiliate, namun banyak orang yang terhalang oleh biaya iklan dan komisi penjualan. Jangan berharap bisa kaya hanya dari iklan PPC saja. Akan tetapi juga jangan menggunakan PPC untuk memaksa orang agar mau mengunjungi penjual produk atau jasa

Kesimpulan…

Program affiliate memberikan banyak kesempatan untuk menghasilkan uang secara online. Dengan fokus dan perencanaan yang tepat memungkinkan anda dapat mengawali karir yang baik

Panduan Super affiliate ini akan membantu anda dalam pemasaran produk affiliate agar pekerjaan lebih terarah dan tidak asal investasi

Artikel Terkait